Tebak gambar merupakan permainan asah otak ringan dengan beberapa gambar yang disusun sedemikian rupa sehingga membuat sebuah kosa kata yang perlu dijawab.
Kosakata dan gambar yang ada pada permainan ini juga merupakan kosakata yang diadaptasi dari istilah sehari-hari, berbagai ungkapan lucu dan masih banyak lagi yang lainnya.
Permainan ini memiliki tingkatan level dimana setiap kamu menyelesaikan level dari tebak gambar yang sudah kamu selesaika, maka kamu akan mendapati soal tebak gambar yang lebih sulit.
Semakin tinggi level yang kamu mainkan semakin sulit juga jawaban yang perlu kamu jawab dari permainan ini.
Permainan ini sangat bagus untuk mengisi waktu luang, terlebih tidak hanya sebatas mengisi waktu luang saja, namun melainkan juga memungkinkan kamu untuk dapat mengasah otak ketika bermain.
Karena kamu perlu cukup berpikir menggunakan otak untuk memecahkan teka-teki pada gambar dan menjawabnya menjadi sebuah kosakata yang sudah ditentukan.
Tebak Gambar Level 12
Jika kamu sedang mencari jawaban dari permainan tebak gambar untuk level 12, berikut merupakan kunci jawaban tebak gambar level 12, gambar dan penjelasannya.
1. Bagian Langka

Jawaban: Bagian Langka
Penjelasan: Tanda bagi + an + l + deretan angka.
2. Baju Melayu

Jawaban: Baju Melayu
Penjelasan: huruf T pada kata batu diganti menjadi Y, hasilnya menjadi Baju + Me + Tanaman Layu.
3. Banting Raket

Jawaban: Banting Raket
Penjelasan: B + anting + Raket.
4. Beban Dosaku

Jawaban: Beban Dosaku
Penjelasan: Be + Bando + saku.
5. Belajar Keras Siang Malam Sampai Pusing

Jawaban: Belajar keras siang malam sampai pusing
Penjelasan: gambar belajar + kepala kera + s + gambar siang malam + sampah, huruf ‘h’ diganti ‘I’ jadi sampai + gambar pusing.
6. Cari jawaban

Jawaban: Cari jawaban
Penjelasan: huruf ‘j’ dari kata jari diganti ‘c’ jadi cari + blangkon khas jawa + ban.
7. Harga Lontong

Jawaban: harga lontong
Penjelasan: har + galon + tong.
8. Harga Solar

Jawaban: harga solar
Penjelasan: tag harga + simbol dolar, huruf ‘d’ pada kata dolar di ganti s’’ jadi solar.
9. Kalkulasi Putaran

Jawaban: kalkulasi putaran
Penjelasan: kalkun, huruf n dicoret jadi kalku + las + siput + arab, huruf b di ganti n, jadi aran.
10. Kamera Rusak

Jawaban: kamera rusak
Penjelasan: huruf k yang di baca ka warna merah + rusa + k.
11. Kecamatan Maju

Jawaban: kecamatan maju
Penjelasan: huruf p dari kecap dicoret jadi keca + mata + n + madu, huruf d diganti j jadi maju.
12. Kota Besar

Jawaban: kota besar
Penjelasan: kata kota dan ukuran besar.
13. Layar Kaca

Jawaban: layar kaca
Penjelasan: layar perahu + kaca.
14. Nama Warga

Jawaban: nama warga
Penjelasan: na + mawar + gas, huruf s dicoret jadi ga.
15. Panjang Kartu

Jawaban: panjang kartu
Penjelasan: panci , huruf ci dicoret + jangkar + tu.
16. Pedangdut Ganteng

Jawaban: pedangdut ganteng
Penjelasan: pedang + dot, huruf o diganti u jadi dut + gan + tank dibaca teng.
17. Saksi Bisu

Jawaban: Saksi bisu
Penjelasan: taksi huruf t diganti s jadi saksi + bis + u.
18. Surat Edaran Asli Penangkapan Anak Pejabat

Jawaban: Surat edaran asli penangkapan anak pejabat
Penjelasan: surat + e + darah, huruf e diganti n jadi daran + kartu as + li + menang huruf m di ganti p jadi penang + kapal, huruf l diganti n jadi kapan + anak + pena huruf n di gan j jadi peja + batu, huruf u dicoret.
19. Surya Tenggelam

Jawaban: Surya Tenggelam
Penjelasan: surya + tenggelam.
20. Tarik Kesimpulan

Jawaban: Tarik kesimpulan
Penjelasan: tarik + ke + sim + bulan, huruf b diganti p jadi pulan.
Keyword: Tebak Gambar Level 12
Originally posted 2020-04-09 02:10:52.